KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melaporkan selama 10 tahun pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah berhasil membangun 8,2 juta unit rumah melalui Program Sejuta Rumah (PSR). Sekretaris Jenderal Mohammad Zainal Fatah menjelaskan, selama 10 tahun, pemerintah telah mampu membangun sebuah fondasi dan peradaban baru, dengan pembangunan yang Indonesia-sentris, membangun dari pinggiran, membangun dari desa dan membangun dari daerah terluar. “Di bidang perumahan dilakukan melalui Program Sejuta Rumah (PSR) yang melibatkan seluruh pemangku kepentingan dengan capaian 8,2 juta unit,” ujarnya melalui keterangan resmi, Minggu (18/8).
Kementerian PUPR Sebut 8,2 Juta Unit Rumah Berdiri Selama Pemerintahan Jokowi
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melaporkan selama 10 tahun pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah berhasil membangun 8,2 juta unit rumah melalui Program Sejuta Rumah (PSR). Sekretaris Jenderal Mohammad Zainal Fatah menjelaskan, selama 10 tahun, pemerintah telah mampu membangun sebuah fondasi dan peradaban baru, dengan pembangunan yang Indonesia-sentris, membangun dari pinggiran, membangun dari desa dan membangun dari daerah terluar. “Di bidang perumahan dilakukan melalui Program Sejuta Rumah (PSR) yang melibatkan seluruh pemangku kepentingan dengan capaian 8,2 juta unit,” ujarnya melalui keterangan resmi, Minggu (18/8).