KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Selain menerjunkan tim ke Danau Toba, Kementerian Perhubungan juga menurunkan tim khusus untuk mengawasi dengan ketat keselamatan pelayaran di Ambon dan Pulau Selayar, Sulawesi Selatan. Demikian disampaikan Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Kamis (6/6). “Selain di danau Toba, Saya juga juga telah menugaskan jajarannya untuk turun langsung ke Ambon dan Pulau Selayar,” jelas Menhub, dalama siaran pers di situs resmi Kementerian Perhubungan, Jumat (7/6). Bertindak sebagai Ketua Tim Pemantauan Transportasi Penyeberangan di Ambon yaitu Staf Ahli Menteri Perhubungan Bidang Logistik, Multimoda dan Keselamatan Perhubungan Kemenhub Cris Kuntadi.
Kemhub terjunkan tim awasi keselamatan pelayaran di Ambon dan Pulau Selayar
KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Selain menerjunkan tim ke Danau Toba, Kementerian Perhubungan juga menurunkan tim khusus untuk mengawasi dengan ketat keselamatan pelayaran di Ambon dan Pulau Selayar, Sulawesi Selatan. Demikian disampaikan Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Kamis (6/6). “Selain di danau Toba, Saya juga juga telah menugaskan jajarannya untuk turun langsung ke Ambon dan Pulau Selayar,” jelas Menhub, dalama siaran pers di situs resmi Kementerian Perhubungan, Jumat (7/6). Bertindak sebagai Ketua Tim Pemantauan Transportasi Penyeberangan di Ambon yaitu Staf Ahli Menteri Perhubungan Bidang Logistik, Multimoda dan Keselamatan Perhubungan Kemenhub Cris Kuntadi.