KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Perhubungan (Kemhub) lakukan upaya membangun konektivitas di Palu, Sulawesi Tengah pasca dilanda gempa dan tsunami. Bencana gempa dan tsunami membuat sejumlah infrastruktur transportasi mengalami kerusakan. Hal itu membuat akses ke wilayah bencana menjadi sulit. "Kemhub melakukan upaya agar pergerakan penumpang dan logistik lebih baik," ujar Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi saat konferensi pers, Senin (1/10).
Kemhub tingkatkan konektivitas di Palu
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Perhubungan (Kemhub) lakukan upaya membangun konektivitas di Palu, Sulawesi Tengah pasca dilanda gempa dan tsunami. Bencana gempa dan tsunami membuat sejumlah infrastruktur transportasi mengalami kerusakan. Hal itu membuat akses ke wilayah bencana menjadi sulit. "Kemhub melakukan upaya agar pergerakan penumpang dan logistik lebih baik," ujar Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi saat konferensi pers, Senin (1/10).