KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemkeu) mempersiapkan pengucuran Dana Alokasi Khusus (DAK) fisik pendidikan. Dana bantuan pemerintah pusat untuk rehabilitasi dan pembangunan sarana sekolah senilai Rp 9,13 triliun ini akan terdiri dari beberapa kategori. Menurut data Kemkeu, tahun ini alokasi dana tersebut akan terbagi untuk DAK regular senilai Rp6,62 triliun, DAK penugasan Rp 1,71 triliun dan DAK afirmasi Rp 795 miliar. Sekretaris Ditjen Perimbangan Keuangan Kemkeu Putut Hari Satyaka menjelaskan, dana tersebut akan menyasar sekolah pada 531 kabupaten/kota di Tanah Air dan sejatinya Kemkeu mulai membuka permohonan pengajuan dari daerah di bulan ini.
Kemkeu belum terima pengajuan DAK fisik pendidikan dari Pemda
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemkeu) mempersiapkan pengucuran Dana Alokasi Khusus (DAK) fisik pendidikan. Dana bantuan pemerintah pusat untuk rehabilitasi dan pembangunan sarana sekolah senilai Rp 9,13 triliun ini akan terdiri dari beberapa kategori. Menurut data Kemkeu, tahun ini alokasi dana tersebut akan terbagi untuk DAK regular senilai Rp6,62 triliun, DAK penugasan Rp 1,71 triliun dan DAK afirmasi Rp 795 miliar. Sekretaris Ditjen Perimbangan Keuangan Kemkeu Putut Hari Satyaka menjelaskan, dana tersebut akan menyasar sekolah pada 531 kabupaten/kota di Tanah Air dan sejatinya Kemkeu mulai membuka permohonan pengajuan dari daerah di bulan ini.