JAKARTA. Dana hasil penghematan subsidi BBM tahun 2015 nanti terus dilirik kementerian untuk menambah anggaran program mereka. Yang terbaru, Kementerian Sosial ikut mengajukan usulan. Kementerian Sosial mengusulkan agar dana Rp 2,8 triliun yang didapat dari hasil penghematan subsidi BBM tersebut bisa dimanfaatkan untuk menunjang sejumlah program kesejahteraan sosial di Kementerian Sosial. Khofifah Indar Parawansa, Menteri Sosial mengatakan, rencananya, kalau disetujui oleh pemerintah, anggaran tersebut rencananya akan digunakan untuk memperluas jangkauan anak yang mendapatkan Program Keluarga Harapan.
Kemsos minta Rp 2,8 T dari penghematan subsidi
JAKARTA. Dana hasil penghematan subsidi BBM tahun 2015 nanti terus dilirik kementerian untuk menambah anggaran program mereka. Yang terbaru, Kementerian Sosial ikut mengajukan usulan. Kementerian Sosial mengusulkan agar dana Rp 2,8 triliun yang didapat dari hasil penghematan subsidi BBM tersebut bisa dimanfaatkan untuk menunjang sejumlah program kesejahteraan sosial di Kementerian Sosial. Khofifah Indar Parawansa, Menteri Sosial mengatakan, rencananya, kalau disetujui oleh pemerintah, anggaran tersebut rencananya akan digunakan untuk memperluas jangkauan anak yang mendapatkan Program Keluarga Harapan.