KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah mewacanakan akan membuka impor gula mentah (raw sugar) tahun ini. Impor gula mentah ini ditujukan untuk memenuhi kebutuhan yang dianggap masih kurang. Direktur Jenderal Perkebunan Kementerian Pertanian (Kemtan) Bambang mengatakan, dalam rapat koordinasi terbatas (rakortas), kuota impor yang diajukan sebesar 1,1 juta ton. Melihat pengajuan impor ini, Kemtan meminta supaya impor gula mentah dilakukan dengan mempertimbangkan stok gula yang ada saat ini.
Kemtan minta impor gula mentah pertimbangkan stok pasokan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah mewacanakan akan membuka impor gula mentah (raw sugar) tahun ini. Impor gula mentah ini ditujukan untuk memenuhi kebutuhan yang dianggap masih kurang. Direktur Jenderal Perkebunan Kementerian Pertanian (Kemtan) Bambang mengatakan, dalam rapat koordinasi terbatas (rakortas), kuota impor yang diajukan sebesar 1,1 juta ton. Melihat pengajuan impor ini, Kemtan meminta supaya impor gula mentah dilakukan dengan mempertimbangkan stok gula yang ada saat ini.