KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Pertanian (Kemtan) menegaskan bahwa ketersediaan telur dan daging ayam menjelang bulan puasa dan idul fitri aman. Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan I Ketut Diarmita menyebutkan, berdasarkan perkiraan ketersediaan, produksi daging ayam tahun 2018 adalah sebesar 3.5 juta ton, sedangkan kebutuhan konsumsi sebesar 3.04 juta ton, sehingga terjadi neraca surplus sebanyak 517.819 ton. Khusus untuk bulan puasa dan lebaran yang jatuh pada bulan Mei dan Juni 2018, diperoleh ketersediaan daging ayam sebanyak 626.085 ton dengan kebutuhan konsumsi sebanyak 535.159 ton, sehingga terjadi neraca surplus sebanyak 90.926 ton.
Kemtan pastikan ketersediaan ayam dan telur jelang Ramadan aman
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Pertanian (Kemtan) menegaskan bahwa ketersediaan telur dan daging ayam menjelang bulan puasa dan idul fitri aman. Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan I Ketut Diarmita menyebutkan, berdasarkan perkiraan ketersediaan, produksi daging ayam tahun 2018 adalah sebesar 3.5 juta ton, sedangkan kebutuhan konsumsi sebesar 3.04 juta ton, sehingga terjadi neraca surplus sebanyak 517.819 ton. Khusus untuk bulan puasa dan lebaran yang jatuh pada bulan Mei dan Juni 2018, diperoleh ketersediaan daging ayam sebanyak 626.085 ton dengan kebutuhan konsumsi sebanyak 535.159 ton, sehingga terjadi neraca surplus sebanyak 90.926 ton.