KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Posisi cadangan devisa (cadev) Indonesia pada akhir Mei 2020 sebesar US$ 130,5 miliar. Posisi cadev ini naik US$ 2,6 miliar dibanding April lalu yang tercatat sebesar US$ 127,9 miliar. Cadev Indonesia mulai menanjak mendekati rekor tertinggi sepanjang sejarah. Cadev sempat mencatatkan nilai terbesar sebesar US$ 131,98 miliar pada Januari 2018 lalu dan sebesar US$ 131,7 miliar pada Januari 2020 lalu. Baca Juga: Cadev akhir Mei mendekati rekor tertinggi sepanjang sejarah
Kenaikan cadangan devisa belum membuat rupiah lebih perkasa
KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Posisi cadangan devisa (cadev) Indonesia pada akhir Mei 2020 sebesar US$ 130,5 miliar. Posisi cadev ini naik US$ 2,6 miliar dibanding April lalu yang tercatat sebesar US$ 127,9 miliar. Cadev Indonesia mulai menanjak mendekati rekor tertinggi sepanjang sejarah. Cadev sempat mencatatkan nilai terbesar sebesar US$ 131,98 miliar pada Januari 2018 lalu dan sebesar US$ 131,7 miliar pada Januari 2020 lalu. Baca Juga: Cadev akhir Mei mendekati rekor tertinggi sepanjang sejarah