JAKARTA. Suhu udara yang lebih hangat jadi katalis pendorong kenaikan harga gas alam meski tetap dalam rentang yang sempit. Mengutip Bloomberg, Selasa (25/4) pukul 17.41 WIB harga gas alam kontrak pengiriman Mei 2017 di New York Mercantile Exchange terangkat tipis 0,10% ke level US$ 3,069 per mmbtu dibanding hari sebelumnya. Dilaporkan Commodity Weather Group bahwa suhu udara akan lebih dingin dari rata-rata suhu normal di Midwest sepanjang 29 April – 3 Mei 2017. Walau memang di sepanjang daerah East Coast suhu akan lebih hangat dari biasanya pada jangka waktu yang sama. Hal ini terlihat dari pergerakan harga yang tarik menarik dalam rentang sempit.
Kenaikan harga gas alam dibayangi katalis negatif
JAKARTA. Suhu udara yang lebih hangat jadi katalis pendorong kenaikan harga gas alam meski tetap dalam rentang yang sempit. Mengutip Bloomberg, Selasa (25/4) pukul 17.41 WIB harga gas alam kontrak pengiriman Mei 2017 di New York Mercantile Exchange terangkat tipis 0,10% ke level US$ 3,069 per mmbtu dibanding hari sebelumnya. Dilaporkan Commodity Weather Group bahwa suhu udara akan lebih dingin dari rata-rata suhu normal di Midwest sepanjang 29 April – 3 Mei 2017. Walau memang di sepanjang daerah East Coast suhu akan lebih hangat dari biasanya pada jangka waktu yang sama. Hal ini terlihat dari pergerakan harga yang tarik menarik dalam rentang sempit.