KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pertumbuhan ekonomi di semester II tahun ini kelihatannya akan lebih lemah lagi. Saya melihat, paling maksimal ekonomi Indonesia bisa tumbuh 5,1% pada tahun ini. Bila diibaratkan, ekonomi adalah kolam yang memiliki dua keran, dan ada beberapa sentimen yang membuat kolam menjadi kering. Pertama, likuiditas dari sisi moneter. Itu sudah tertutup dengan ketatnya kebijakan moneter Bank Indonesia (BI). Jumat (29/6) lalu, BI telah menaikkan suku bunga acuannya sebanyak 50 bps sehingga pada tahun ini total kenaikan suku bunga acuan 7DRR sebanyak 100 bps. Dengan demikian, ini akan menekan beberapa komponen dalam pertumbuhan ekonomi.
Kepala Ekonom CIMB Niaga: Maksimal ekonomi Indonesia tumbuh 5,1% tahun ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pertumbuhan ekonomi di semester II tahun ini kelihatannya akan lebih lemah lagi. Saya melihat, paling maksimal ekonomi Indonesia bisa tumbuh 5,1% pada tahun ini. Bila diibaratkan, ekonomi adalah kolam yang memiliki dua keran, dan ada beberapa sentimen yang membuat kolam menjadi kering. Pertama, likuiditas dari sisi moneter. Itu sudah tertutup dengan ketatnya kebijakan moneter Bank Indonesia (BI). Jumat (29/6) lalu, BI telah menaikkan suku bunga acuannya sebanyak 50 bps sehingga pada tahun ini total kenaikan suku bunga acuan 7DRR sebanyak 100 bps. Dengan demikian, ini akan menekan beberapa komponen dalam pertumbuhan ekonomi.