JAKARTA. Usaha untuk menekan waktu inap barang di pelabuhan atau yang sering disebut dwelling time terus untuk dilakukan. Ada pelabuhan yang bisa menerapkan tapi masih banyak yang belum. "Ada program yang berhasil mengurangi dwelling time di satu pelabuhan dan itu akan diterapkan di pelabuhan lainnya," demikian ditegaskan oleh Menteri Perhubungan RI, Budi Karya Sumadi setelah menerima penjelasan dari Direktur Jenderal Bea dan Cukai, Heru Pambudi, Minggu (18/9) siang. Menhub menyatakan peetemuan dengan dirjen bea-cukai ini merupakan bagian dari "roadshow" untuk mendalami isu-isu terkait dengan "dwelling time" di pelabuhan dan mengidentifikasikan cara-cara untuk mengatasinya.
Kerja keras menekan "dwelling time"
JAKARTA. Usaha untuk menekan waktu inap barang di pelabuhan atau yang sering disebut dwelling time terus untuk dilakukan. Ada pelabuhan yang bisa menerapkan tapi masih banyak yang belum. "Ada program yang berhasil mengurangi dwelling time di satu pelabuhan dan itu akan diterapkan di pelabuhan lainnya," demikian ditegaskan oleh Menteri Perhubungan RI, Budi Karya Sumadi setelah menerima penjelasan dari Direktur Jenderal Bea dan Cukai, Heru Pambudi, Minggu (18/9) siang. Menhub menyatakan peetemuan dengan dirjen bea-cukai ini merupakan bagian dari "roadshow" untuk mendalami isu-isu terkait dengan "dwelling time" di pelabuhan dan mengidentifikasikan cara-cara untuk mengatasinya.