KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penyedia taksi udara dengan armada helikopter, Whitesky Aviation optimistis rata-rata penerbangannya akan meningkat pasca menyepakati kerjasama dengan Garuda Indonesia. Dengan kerjasama ini, pengguna jasa Garuda Indonesia bisa langsung terhubung dengan layanan helikopter yang disediakan Whitesky Aviation Chief Executive Officer Whitesky Aviation Denon Prawiraatmadja mengatakan, adanya kerjasama ini bisa menambah rata-rata penerbangan helikopter Whitesky Aviation ke depannya. “Sekarang rata-rata per bulan 40 flight, saya optimistis bisa 100 flight,” katanya.
Kerjasama dengan Garuda Indonesia, Whitesky Aviation optimistis utilisisasi terkerek
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penyedia taksi udara dengan armada helikopter, Whitesky Aviation optimistis rata-rata penerbangannya akan meningkat pasca menyepakati kerjasama dengan Garuda Indonesia. Dengan kerjasama ini, pengguna jasa Garuda Indonesia bisa langsung terhubung dengan layanan helikopter yang disediakan Whitesky Aviation Chief Executive Officer Whitesky Aviation Denon Prawiraatmadja mengatakan, adanya kerjasama ini bisa menambah rata-rata penerbangan helikopter Whitesky Aviation ke depannya. “Sekarang rata-rata per bulan 40 flight, saya optimistis bisa 100 flight,” katanya.