KONTAN.CO.ID - BANGKOK. Setelah melakukan negosiasi lebih dari enam tahun lamanya, sekitar 15 negara di Asia Pasifik akan menandatangani kesepakatan dagang yang digadang-gadang merupakan yang terbesar di dunia pada 2020. Reuters memberitakan, kesepakatan ini disebut juga sebagai Regional Comprehensive Economic Partnership atau RCEP. Nantinya, RCEP melibatkan 10 negara yang tergabung dalam Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) dan lima partner dagang utama mereka: Australia, China, Jepang, Selandia Baru, dan Korea Selatan.
Kesepakatan dagang terbesar dunia akan tercipta di 2020, Amerika tak diajak
KONTAN.CO.ID - BANGKOK. Setelah melakukan negosiasi lebih dari enam tahun lamanya, sekitar 15 negara di Asia Pasifik akan menandatangani kesepakatan dagang yang digadang-gadang merupakan yang terbesar di dunia pada 2020. Reuters memberitakan, kesepakatan ini disebut juga sebagai Regional Comprehensive Economic Partnership atau RCEP. Nantinya, RCEP melibatkan 10 negara yang tergabung dalam Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) dan lima partner dagang utama mereka: Australia, China, Jepang, Selandia Baru, dan Korea Selatan.