KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Light Rail Transit (LRT) dijadwalkan rampung 10 Agustus 2018 untuk digunakan sebagai moda transportasi darat. Namun sejauh ini proses perampungan masih menunggu persetujuan dari Kementerian Perhubungan. Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno mengatakan, sejauh ini konstruksi LRT sudah selesai. Namun masih ada hambatan operasional lantaran perizinan masih terkendala "Sebetulnya sudah ready semua konstruksinya, tapi ada beberapa aspek perizinan dan operasionalnya yang harus kita pastikan," ujar Sandiaga.
Kesiapan operasional LRT tunggu hasil sertifikasi Kementerian Perhubungan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Light Rail Transit (LRT) dijadwalkan rampung 10 Agustus 2018 untuk digunakan sebagai moda transportasi darat. Namun sejauh ini proses perampungan masih menunggu persetujuan dari Kementerian Perhubungan. Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno mengatakan, sejauh ini konstruksi LRT sudah selesai. Namun masih ada hambatan operasional lantaran perizinan masih terkendala "Sebetulnya sudah ready semua konstruksinya, tapi ada beberapa aspek perizinan dan operasionalnya yang harus kita pastikan," ujar Sandiaga.