MOMSMONEY.ID - Kabar tentang kucing takut dan benci air pasti sudah tidak asing lagi bagi Anda. Beberapa kucing bahkan memberontak saat dihadapkan dengan air saat akan dimandikan. Ya, kucing memang selalu buruk bila berhadapan dengan air. Sebenarnya, kucing tidak benar-benar membenci air. Mereka hanya tidak menyukai efek dan pengalaman mereka saat terkena air. Dilansir dari Thesprucepets.com, banyak pengalaman kucing dengan air tidak positif, terjebak dalam hujan deras tanpa perlindungan, disemprot dengan air, dan mandi paksa. Ya, mandi memang selalu menjadi hal buruk bagi kucing mana pun. Baca Juga: Ketahui Kondisi Kesehatan Anjing Peliharaan dari Posisi dan Kebiasaan Tidurnya
Ketahui Alasan Kenapa Kucing Tidak Suka saat Akan Dimandikan
MOMSMONEY.ID - Kabar tentang kucing takut dan benci air pasti sudah tidak asing lagi bagi Anda. Beberapa kucing bahkan memberontak saat dihadapkan dengan air saat akan dimandikan. Ya, kucing memang selalu buruk bila berhadapan dengan air. Sebenarnya, kucing tidak benar-benar membenci air. Mereka hanya tidak menyukai efek dan pengalaman mereka saat terkena air. Dilansir dari Thesprucepets.com, banyak pengalaman kucing dengan air tidak positif, terjebak dalam hujan deras tanpa perlindungan, disemprot dengan air, dan mandi paksa. Ya, mandi memang selalu menjadi hal buruk bagi kucing mana pun. Baca Juga: Ketahui Kondisi Kesehatan Anjing Peliharaan dari Posisi dan Kebiasaan Tidurnya