KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Pernyataan mengejutkan datang dari Departemen Pertahanan AS pada hari Selasa (28/2), ketika pejabat tinggi melaporkan kepada DPR bahwa Iran diprediksi akan mampu membuat material bom nuklir dalam waktu 12 hari. Colin Kahl, pejabat Kementerian Pertahanan untuk Kebijakan, mengatakan bahwa Iran telah mampu mempercepat proses pengayaan nuklir sejak AS keluar dari kesepakatan nuklir Joint Comprehensive Plan of Action (JCPOA). Kahl menjelaskan bahwa Iran mampu mempersingkat pengadaan material untuk bom nuklir, dari 12 bulan menjadi hanya 12 hari.
Ketakutan AS Memuncak, Sebut Iran Mampu Membuat Bahan Bom Nuklir dalam 12 Hari
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Pernyataan mengejutkan datang dari Departemen Pertahanan AS pada hari Selasa (28/2), ketika pejabat tinggi melaporkan kepada DPR bahwa Iran diprediksi akan mampu membuat material bom nuklir dalam waktu 12 hari. Colin Kahl, pejabat Kementerian Pertahanan untuk Kebijakan, mengatakan bahwa Iran telah mampu mempercepat proses pengayaan nuklir sejak AS keluar dari kesepakatan nuklir Joint Comprehensive Plan of Action (JCPOA). Kahl menjelaskan bahwa Iran mampu mempersingkat pengadaan material untuk bom nuklir, dari 12 bulan menjadi hanya 12 hari.