KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ketua umum PSSI, Mochamad Iriawan, meminta pemain timnas U-19 Indonesia dapat mengurangi bermain media sosial. Keberadaan media sosial yang semakin beragam ternyata membuat Mochamad Iriawan selaku Ketua Umum PSSI merasa khawatir. Sebab, keberadaan jejaring sosial tersebut akan mengakibatkan pemain timnas U-19 Indonesia kehilangan fokus ketika saat bertanding. Timnas U-19 Indonesia sendiri memang sedang fokus dalam pemusatan latihan di Thailand sebagai persiapan menyambut Piala Dunia U-20 tahun depan. Baca Juga: Real Madrid teken kontrak dengan Reinier Jesus, calon superstar asal Brazil
Ketum PSSI minta pemain timnas U-19 batasi penggunaan media sosial
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ketua umum PSSI, Mochamad Iriawan, meminta pemain timnas U-19 Indonesia dapat mengurangi bermain media sosial. Keberadaan media sosial yang semakin beragam ternyata membuat Mochamad Iriawan selaku Ketua Umum PSSI merasa khawatir. Sebab, keberadaan jejaring sosial tersebut akan mengakibatkan pemain timnas U-19 Indonesia kehilangan fokus ketika saat bertanding. Timnas U-19 Indonesia sendiri memang sedang fokus dalam pemusatan latihan di Thailand sebagai persiapan menyambut Piala Dunia U-20 tahun depan. Baca Juga: Real Madrid teken kontrak dengan Reinier Jesus, calon superstar asal Brazil