BOGOR. Lembaga Moneter Internasional (IMF) telah mengungkapkan keberadaan proposal, untuk memasukan Yuan kedalam keranjang mata uang Special Drawing Rights (SDR). Artinya, jika disetujui maka Yuan akan setara dengan dollar AS, euro, yen dan poundsterling sebagai mata uang acuan aset internasional. Jika demikian, apa dampaknya bagi Indonesia?
Keuntungan yuan masuk SDR
BOGOR. Lembaga Moneter Internasional (IMF) telah mengungkapkan keberadaan proposal, untuk memasukan Yuan kedalam keranjang mata uang Special Drawing Rights (SDR). Artinya, jika disetujui maka Yuan akan setara dengan dollar AS, euro, yen dan poundsterling sebagai mata uang acuan aset internasional. Jika demikian, apa dampaknya bagi Indonesia?