MOMSMONEY.ID - Mungkin sangat jarang Anda mendengar bahwa ada orang yang mengonsumsi biji mahoni. Tapi nyatanya, kebanyakan dari mereka mengonsumsinya dengan alasan kesehatan. Yup! Biji mahoni ternyata memiliki khasiat dan fungsi baik pada tubuh, lo! Hal ini disebabkan karena biji mahoni mengandung sebuah senyawa yang sangat efektif untuk mengurangi berbagai macam penyakit pada tubuh manusia. Senyawa ini bernama f
lavonoid.
Baca Juga: Promo Heboh 9.9 Hokben Masih Berlangsung! 9-10 September 2021 Ada Paket Rp 99.000 Dirangkum dari
Lemonilo dan
Sky Fruit Seed, berikut khasiat senyawa
flavonoid pada biji mahoni, selengkapnya!
Baca Juga: Resep Peach Panna Cotta, Dessert Manis Asal Italia yang Cocok Jadi Ide Bisnis Mengurangi Risiko Diabetes Ternyata biji mahoni secara efektif dapat mengurangi penyerapan gula pada usus kita, lo! Dengan berkurangnya gula yang diserap oleh tubuh, maka risiko tubuh terkena penyakit diabetes akan ikut berkurang juga.
Baca Juga: Resep Simple Membuat Pancake Klasik Buah Pisang untuk Sarapanmu Berkurangnya gula dan risiko diabetes dalam tubuh disebabkan karena adanya senyawa bernama
flavonoid yang memiliki berbagai macam fungsi baik bagi kesehatan. Senyawa
flavonoid ini dapat meningkatkan hormon insulin yang berfungsi mengendalikan kadar gula dalam tubuh.
Baca Juga: Promo Gokana 9-12 September 2021, Paket Menu Superdeal Rp 70.000 untuk 2 Orang Mencegah Darah Tinggi Darah tinggi atau hipertensi bisa dicegah dengan mengonsumsi biji mahoni. Hal ini karena biji mahomi memiliki senyawa
flavonoid yang lagi-lagi memiliki banyak manfaat. Senyawa
flavonoid dalam biji mahoni bisa mengurangi tekanan darah sehingga terhindar dari risiko darah tinggi ini. Ini juga membawa pengaruh baik bagi fungsi jantung anda.
Baca Juga: Promo Burger King Spesial 9.9, Ada Menu Bokek Serba Rp 9.000 se-Indonesia Menurunkan Risiko Terkena Serangan Jantung Senyawa
flavonoid dari biji mahoni dapat berfungsi secara efektif dalam membersihkan darah dari berbagai penyumbatan kolesterol, khususnya kolesterol jahat (LDL). Kadar kolesterol jahat pada tubuh yang terlalu banyak dapat menyumbat darah. Jika dibiarkan maka akan memperbesar risiko terkena serangan jantung. Dengan rutin mengonsumsi biji mahoni, anda turut serta menjaga kesehatan jantung anda.
Baca Juga: Promo Burger King September 2021, Beli 9 Ayam Cuma Rp 99.000 Meningkatkan Sistem Imun
Hal yang tak disangka lainnya adalah senyawa
flavonoid ini mengandung kadar antioksidan yang tinggi! Kandungan antioksidan ini jelas dapat mengurangi radikal bebas serta berbagai racun yang mengancam tubuh. Perlu Anda ketahui, radikal bebas yang terlalu banyak terperangkap dalam tubuh bisa menimbulkan kerusakan sel-sel tubuh dan akhirnya menyebabkan risiko kanker semakin besar mengintai anda.
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News Editor: Raissa Yulianti