KONTAN.CO.ID - BANGKOK. Bank Sentral Thailand secara tak terduga memangkas suku bunga acuan untuk pertama kalinya sejak tahun 2015 pada Rabu (7/8), demi mendukung pertumbuhan ekonomi yang sedang lesu dan melemahkan baht yang terlalu kuat. Mengutip Reuters, Rabu (7/8) Komite Kebijakan Moneter Bank of Thailand memberikan suara 5-2 untuk memangkas bunga repurchase sehari sebesar 25 basis poin menjadi 1,5%. Baca Juga: Thailand menggenjot infrastruktur
Khawatir penguatan baht, bank sentral Thailand memangkas suku bunga
KONTAN.CO.ID - BANGKOK. Bank Sentral Thailand secara tak terduga memangkas suku bunga acuan untuk pertama kalinya sejak tahun 2015 pada Rabu (7/8), demi mendukung pertumbuhan ekonomi yang sedang lesu dan melemahkan baht yang terlalu kuat. Mengutip Reuters, Rabu (7/8) Komite Kebijakan Moneter Bank of Thailand memberikan suara 5-2 untuk memangkas bunga repurchase sehari sebesar 25 basis poin menjadi 1,5%. Baca Juga: Thailand menggenjot infrastruktur