KONTAN.CO.ID - SEOUL. Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un mengatakan, negaranya harus siap untuk "perjuangan yang sangat besar" tahun depan untuk terus membuat kemajuan di berbagai bidang, termasuk pertahanan, pertanian dan konstruksi. Mengutip laporan Kantor Berita Korea Selatan KCNA, Reuters melaporkan, Kim membuat pernyataan itu pada Rabu (1/12) dalam pertemuan Komite Pusat Politbiro Partai Buruh. Kim menyatakan, sementara Korea Selatan masih menghadapi kesulitan ekonomi, Partai Buruh telah berhasil mendorong untuk memenuhi target kebijakan dan menerapkan program ekonomi lima tahun yang dia luncurkan awal tahun ini.
Kim Jong Un: Korea Utara harus melakukan perjuangan yang sangat besar tahun depan
KONTAN.CO.ID - SEOUL. Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un mengatakan, negaranya harus siap untuk "perjuangan yang sangat besar" tahun depan untuk terus membuat kemajuan di berbagai bidang, termasuk pertahanan, pertanian dan konstruksi. Mengutip laporan Kantor Berita Korea Selatan KCNA, Reuters melaporkan, Kim membuat pernyataan itu pada Rabu (1/12) dalam pertemuan Komite Pusat Politbiro Partai Buruh. Kim menyatakan, sementara Korea Selatan masih menghadapi kesulitan ekonomi, Partai Buruh telah berhasil mendorong untuk memenuhi target kebijakan dan menerapkan program ekonomi lima tahun yang dia luncurkan awal tahun ini.