PYONGYANG. Kim Jong-un, secara resmi dinyatakan sebagai komandan tertinggi pasukan bersenjata Korea Utara. Kantor berita Korut, KCNA melaporkan, pemimpin baru Korea Utara itu ditunjuk sebagai pemimpin tertinggi dalam sebuah rapat yang digelar Jumat, (30/12). Kebijakan ini dipandang sebagai sebuah tanda yang jelas bahwa pemimpin muda itu cepat melakukan konsolidasi kekuatan di Korea Utara, hanya beberapa hari setelah prosesi pemakaman besar dilakukan di jalanan bersalju di ibukota, Pyongyang, Rabu (28/12).
Kim Jong-un resmi menjadi Komandan Tertinggi Korea Utara
PYONGYANG. Kim Jong-un, secara resmi dinyatakan sebagai komandan tertinggi pasukan bersenjata Korea Utara. Kantor berita Korut, KCNA melaporkan, pemimpin baru Korea Utara itu ditunjuk sebagai pemimpin tertinggi dalam sebuah rapat yang digelar Jumat, (30/12). Kebijakan ini dipandang sebagai sebuah tanda yang jelas bahwa pemimpin muda itu cepat melakukan konsolidasi kekuatan di Korea Utara, hanya beberapa hari setelah prosesi pemakaman besar dilakukan di jalanan bersalju di ibukota, Pyongyang, Rabu (28/12).