KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja sejumlah badan usaha milik negara (BUMN) moncer di beberapa bulan pertama tahun ini. Menyikapi kondisi ini, sejumlah anggota Komisi VII DPR RI memiliki sejumlah pesan untuk BUMN di sektor tersebut. Wakil Ketua Komisi VII DPR RI, Eddy Soeparno mengatakan, kinerja positif sejumlah BUMN di beberapa bulan pertama tahun ini dipengaruhi oleh faktor kenaikan harga komoditas mineral dan energi. Oleh karenanya, BUMN di sektor energi dan pertambangan sebaiknya terus meningkatkan kinerjanya tanpa melupakan efisiensi.
Kinerja BUMN energi dan pertambangan moncer, ini pesan anggota komisi VII DPR
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja sejumlah badan usaha milik negara (BUMN) moncer di beberapa bulan pertama tahun ini. Menyikapi kondisi ini, sejumlah anggota Komisi VII DPR RI memiliki sejumlah pesan untuk BUMN di sektor tersebut. Wakil Ketua Komisi VII DPR RI, Eddy Soeparno mengatakan, kinerja positif sejumlah BUMN di beberapa bulan pertama tahun ini dipengaruhi oleh faktor kenaikan harga komoditas mineral dan energi. Oleh karenanya, BUMN di sektor energi dan pertambangan sebaiknya terus meningkatkan kinerjanya tanpa melupakan efisiensi.