KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejumlah emiten minyak dan gas alias migas menorehkan kinerja positif sepanjang semester pertama tahun ini. Tak tanggung-tanggung, ada yang naik hingga triple digit. Misalnya saja, PT AKR Corporindo Tbk (AKRA) yang mengantongi pendapatan senilai Rp 22,10 triliun di semester I-2022 atau melejit 106,50% secara tahunan. Laba bersih AKRA juga naik 73,59% secara tahunan menjadi Rp 955,61 miliar. Yang teranyar, PT Elnusa Tbk (ELSA) berhasil mencetak laba bersih hingga 974,69% secara tahunan menjadi Rp 226,33 miliar. Pendapatannya juga naik 45,89% secara tahunan menjadi Rp 5,42 triliun di semester I-2022.
Kinerja Emiten Migas Ngegas di Semester I-2022, Mana yang Menarik?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejumlah emiten minyak dan gas alias migas menorehkan kinerja positif sepanjang semester pertama tahun ini. Tak tanggung-tanggung, ada yang naik hingga triple digit. Misalnya saja, PT AKR Corporindo Tbk (AKRA) yang mengantongi pendapatan senilai Rp 22,10 triliun di semester I-2022 atau melejit 106,50% secara tahunan. Laba bersih AKRA juga naik 73,59% secara tahunan menjadi Rp 955,61 miliar. Yang teranyar, PT Elnusa Tbk (ELSA) berhasil mencetak laba bersih hingga 974,69% secara tahunan menjadi Rp 226,33 miliar. Pendapatannya juga naik 45,89% secara tahunan menjadi Rp 5,42 triliun di semester I-2022.