KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Impack Pratama Industri Tbk (IMPC) bakal mencetak kinerja kinclong di tahun ini. Buktinya, perusahaan optimistis dapat meraih pendapatan dan laba bersih yang lebih tinggi dari target awal. Direktur Utama IMPC Haryanto Tjiptodihardjo mengatakan, perusahaan berpeluang mencetak penjualan sebesar Rp 1,75 triliun. Nilai ini di atas estimasi awal IMPC yang sebesar Rp 1,6 triliun. Haryanto menambahkan, laba bersih IMPC juga diharapkan dapat melampaui proyeksi awal. Asal tahu saja, sebelumnya perusahaan menargetkan laba bersih sebesar Rp 103 miliar. Kini IMPC lebih optimistis dapat meraup laba di kisaran Rp 120 miliar - Rp 125 miliar.
Kinerja kinclong, Impack Pratama (IMPC) targetkan laba bersih tahun ini Rp 125 miliar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Impack Pratama Industri Tbk (IMPC) bakal mencetak kinerja kinclong di tahun ini. Buktinya, perusahaan optimistis dapat meraih pendapatan dan laba bersih yang lebih tinggi dari target awal. Direktur Utama IMPC Haryanto Tjiptodihardjo mengatakan, perusahaan berpeluang mencetak penjualan sebesar Rp 1,75 triliun. Nilai ini di atas estimasi awal IMPC yang sebesar Rp 1,6 triliun. Haryanto menambahkan, laba bersih IMPC juga diharapkan dapat melampaui proyeksi awal. Asal tahu saja, sebelumnya perusahaan menargetkan laba bersih sebesar Rp 103 miliar. Kini IMPC lebih optimistis dapat meraup laba di kisaran Rp 120 miliar - Rp 125 miliar.