KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Popularitas reksadana indeks yang mengusung indeks saham IDX30 sebagai acuan portofolio saham, kian meningkat kinerjanya akhir-akhir ini. Tercatat, sejak indeks saham IDX30 diluncurkan pada 23 April 2012, telah terbentuk 10 produk reksadana indeks IDX30. Berdasarkan rilis Infovesta Utama, Senin (8/4). jumlah AUM reksadana indeks yang bertemakan IDX30 pada akhir Maret 2019 mencapai Rp 3,33 triliun atau setara dengan 18,77% dari jumlah dana kelolaan seluruh produk reksadana exchange traded fund (ETF) dan indeks.
Kinerja reksadana dengan acuan IDX30 makin cemerlang
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Popularitas reksadana indeks yang mengusung indeks saham IDX30 sebagai acuan portofolio saham, kian meningkat kinerjanya akhir-akhir ini. Tercatat, sejak indeks saham IDX30 diluncurkan pada 23 April 2012, telah terbentuk 10 produk reksadana indeks IDX30. Berdasarkan rilis Infovesta Utama, Senin (8/4). jumlah AUM reksadana indeks yang bertemakan IDX30 pada akhir Maret 2019 mencapai Rp 3,33 triliun atau setara dengan 18,77% dari jumlah dana kelolaan seluruh produk reksadana exchange traded fund (ETF) dan indeks.