KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja reksadana pendapatan tetap rawan mengalami koreksi dalam jangka pendek mengingat kurs rupiah kembali terkoreksi cukup dalam akhir-akhir ini. Seperti yang diketahui, kurs rupiah terhadap dollar Amerika Serikat melemah 0,08% ke level Rp 14.648 pada hari ini. Posisi tersebut merupakan yang terburuk sepanjang tahun ini. Di sisi lain, kinerja rata-rata reksadana pendapatan tetap yang tertera pada Infovesta Fixed Income Fund Index Maih minus 3,32% secara year to date (ytd) hingga akhir Juli kemarin.
Kinerja Reksadana Pendapatan Tetap dihantui koreksi rupiah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja reksadana pendapatan tetap rawan mengalami koreksi dalam jangka pendek mengingat kurs rupiah kembali terkoreksi cukup dalam akhir-akhir ini. Seperti yang diketahui, kurs rupiah terhadap dollar Amerika Serikat melemah 0,08% ke level Rp 14.648 pada hari ini. Posisi tersebut merupakan yang terburuk sepanjang tahun ini. Di sisi lain, kinerja rata-rata reksadana pendapatan tetap yang tertera pada Infovesta Fixed Income Fund Index Maih minus 3,32% secara year to date (ytd) hingga akhir Juli kemarin.