KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja reksadana saham Panin Asset Management (Panin AM) alami perbaikan di November ini. Berdasarkan data perusahaan, return reksadana saham Panin AM hampir semua produknya menghijau dibandingkan kinerja di Oktober yang merah. Dari 10 produk reksadana saham, hanya Panin Dana Syariah Saham yang minus 0,33% di November ini, tetapi ada perbaikan dari minus 5,41% di Oktober. Adapun pertumbuhan yang signifikan terjadi pada produk Panin Global Sharia Equity Fund yang memberikan return sebesar 9,28% dibandingkan Oktober kemarin yang minus 2,43%. Produk lainnya yang memberikan return cukup baik adalah Panin IDX-30 Kelas A sebesar 3,73%, lalu Panin Dana Prima sebesar 2,4% dan Panin Dana Teladan 2,19%.
Kinerja Reksadana Saham Panin AM Membaik di November 2023
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja reksadana saham Panin Asset Management (Panin AM) alami perbaikan di November ini. Berdasarkan data perusahaan, return reksadana saham Panin AM hampir semua produknya menghijau dibandingkan kinerja di Oktober yang merah. Dari 10 produk reksadana saham, hanya Panin Dana Syariah Saham yang minus 0,33% di November ini, tetapi ada perbaikan dari minus 5,41% di Oktober. Adapun pertumbuhan yang signifikan terjadi pada produk Panin Global Sharia Equity Fund yang memberikan return sebesar 9,28% dibandingkan Oktober kemarin yang minus 2,43%. Produk lainnya yang memberikan return cukup baik adalah Panin IDX-30 Kelas A sebesar 3,73%, lalu Panin Dana Prima sebesar 2,4% dan Panin Dana Teladan 2,19%.