KONTAN.CO.ID - JAKARTA. KInerja reksadana saham tertekan di tahun ini. Merujuk data Infovesta Utama, sejak awal tahun hingga 31 Agustus, kinerja rata-rata reksadana saham yang tercermin dari Infovesta 90 Equity Fund Index masih terkoreksi 6,13%. Namun, ada produk reksadana saham yang bisa mencetak kinerja positif. Salah satu reksadana saham yang mencetak return lebih baik dari kinerja rata-rata tersebut adalah HPAM Ultima Ekuitas 1 milik Henan Putihrai Asset Management (HPAM). Reksadana ini mencatat pertumbuhan kinerja sebesar 7,09% sejak awal tahun. Head of Business Development Division HPAM Reza Fahmi mengungkapkan, strategi yang digunakan HPAM dalam pengelolaan HPAM Ultima Ekuitas 1 adalah dengan berfokus pada saham-saham yang memiliki fundamental baik. Selain itu, pihaknya juga aktif dalam melakukan rotasi sektor allocation.
Kinerjanya oke, seperti ini racikan reksadana saham Henan Putihrai AM
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. KInerja reksadana saham tertekan di tahun ini. Merujuk data Infovesta Utama, sejak awal tahun hingga 31 Agustus, kinerja rata-rata reksadana saham yang tercermin dari Infovesta 90 Equity Fund Index masih terkoreksi 6,13%. Namun, ada produk reksadana saham yang bisa mencetak kinerja positif. Salah satu reksadana saham yang mencetak return lebih baik dari kinerja rata-rata tersebut adalah HPAM Ultima Ekuitas 1 milik Henan Putihrai Asset Management (HPAM). Reksadana ini mencatat pertumbuhan kinerja sebesar 7,09% sejak awal tahun. Head of Business Development Division HPAM Reza Fahmi mengungkapkan, strategi yang digunakan HPAM dalam pengelolaan HPAM Ultima Ekuitas 1 adalah dengan berfokus pada saham-saham yang memiliki fundamental baik. Selain itu, pihaknya juga aktif dalam melakukan rotasi sektor allocation.