MOMSMONEY.ID - - Ide bisnis bisa muncul dari kebiasaan atau kesenangan diri sendiri. Seperti Jiniso, produk jeans yang lahir terinspirasi dari gaya berpakaian dari sang founder yaitu Dian Fiona. Dian Fiona, Co-Founder Jiniso bilang, "Bagi saya fashion adalah kebutuhan untuk melengkapi jawaban dari suatu permasalahan dan di saat yang sama juga solusi untuk setiap individu dapat tampil percaya diri dan nyaman dalam melakukan segala aktivitas." Jiniso diwujudkan sebagai representasi dari Dian Fiona yakni simpel dan timeless everyday. Jadi dapat dikatakan kalau JINISO lahir dengan desain produk yang didasari oleh inspirasi awal untuk memenuhi kebutuhan penampilan fesyen Dian yang dapat digunakan juga oleh banyak orang. "Melalui produk-produk yang dihadirkan oleh JINISO, saya ingin menyampaikan pesan bahwa saya percaya fesyen tidak harus mahal, tetapi harus maksimal," kata Dian.
Kisah Sukses Founder Jiniso, Kembangkan Bisnis dari Gaya Berpakaian Pribadi
MOMSMONEY.ID - - Ide bisnis bisa muncul dari kebiasaan atau kesenangan diri sendiri. Seperti Jiniso, produk jeans yang lahir terinspirasi dari gaya berpakaian dari sang founder yaitu Dian Fiona. Dian Fiona, Co-Founder Jiniso bilang, "Bagi saya fashion adalah kebutuhan untuk melengkapi jawaban dari suatu permasalahan dan di saat yang sama juga solusi untuk setiap individu dapat tampil percaya diri dan nyaman dalam melakukan segala aktivitas." Jiniso diwujudkan sebagai representasi dari Dian Fiona yakni simpel dan timeless everyday. Jadi dapat dikatakan kalau JINISO lahir dengan desain produk yang didasari oleh inspirasi awal untuk memenuhi kebutuhan penampilan fesyen Dian yang dapat digunakan juga oleh banyak orang. "Melalui produk-produk yang dihadirkan oleh JINISO, saya ingin menyampaikan pesan bahwa saya percaya fesyen tidak harus mahal, tetapi harus maksimal," kata Dian.