KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sepanjang 2020 PT Avrist Assurance telah membayarkan klaim sebesar Rp 424 miliar melalui kanal distribusi asuransi kumpulan atau Employee Benefit Division (EBD). Ini merupakan kanal distribusi yang khusus melayani nasabah korporat. Klaim tersebut didominasi Group Medical Service, yakni perlindungan kesehatan untuk nasabah korporat sebesar 397 miliar. Kemudian disusul dengan klaim atas Group Life Service senilai Rp 27 miliar. Melalui pembelian asuransi kumpulan, perusahaan dapat memberikan fasilitas berupa asuransi kesehatan, asuransi kecelakaan, hingga asuransi jiwa kepada karyawan secara kolektif.
Klaim asuransi kumpulan Avrist Assurance capai Rp 424 miliar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sepanjang 2020 PT Avrist Assurance telah membayarkan klaim sebesar Rp 424 miliar melalui kanal distribusi asuransi kumpulan atau Employee Benefit Division (EBD). Ini merupakan kanal distribusi yang khusus melayani nasabah korporat. Klaim tersebut didominasi Group Medical Service, yakni perlindungan kesehatan untuk nasabah korporat sebesar 397 miliar. Kemudian disusul dengan klaim atas Group Life Service senilai Rp 27 miliar. Melalui pembelian asuransi kumpulan, perusahaan dapat memberikan fasilitas berupa asuransi kesehatan, asuransi kecelakaan, hingga asuransi jiwa kepada karyawan secara kolektif.