JAKARTA. Kinerja saham sektor ritel terutama yang memiliki market cap besar ternyata mampu melampaui kinerja IHSG. Setidaknya itu terjadi awal tahun lalu, sampai dengan 20 Mei 2013. Setelah itu, kinerja saham sektor ritel mulai melemah seiring pelemahan IHSG. Reza Priyambada, analis dari Trust Securities bilang, sebelum 20 Mei 2013, kinerja IHSG memberikan return 20,81% sedangkan sektor saham ritel bermarket cap besar mampu cetak return diatasnya, rata-rata 72,65%. Contohnya adalah, Matahari Department Store Tbk (LPPF) dengan return 416,67%, Matahari Putra Prima Tbk (MPPA) 62,61%, Mitra Adiperkasa Tbk (MAPI) 39,85%), Ramayana Lestari Sentosa (RALS) 25,41%, Sumber Alfaria Trijaya Tbk (AMRT) 14,29% dan banyak lagi.
Koleksi saham sektor ritel untung apa buntung?
JAKARTA. Kinerja saham sektor ritel terutama yang memiliki market cap besar ternyata mampu melampaui kinerja IHSG. Setidaknya itu terjadi awal tahun lalu, sampai dengan 20 Mei 2013. Setelah itu, kinerja saham sektor ritel mulai melemah seiring pelemahan IHSG. Reza Priyambada, analis dari Trust Securities bilang, sebelum 20 Mei 2013, kinerja IHSG memberikan return 20,81% sedangkan sektor saham ritel bermarket cap besar mampu cetak return diatasnya, rata-rata 72,65%. Contohnya adalah, Matahari Department Store Tbk (LPPF) dengan return 416,67%, Matahari Putra Prima Tbk (MPPA) 62,61%, Mitra Adiperkasa Tbk (MAPI) 39,85%), Ramayana Lestari Sentosa (RALS) 25,41%, Sumber Alfaria Trijaya Tbk (AMRT) 14,29% dan banyak lagi.