KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Komunikasi dan Informatika turut mendorong penerapan Urban Farming di kalangan anak muda guna mengantisipasi terjadinya krisis pangan ke depan. Seperti diketahui, krisis pangan global saat ini terus meningkat. Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) memperkirakan jumlah populasi bumi akan terus meningkat menjadi 9,3 miliar pada 2050. Artinya, permintaan pangan akan meningkat drastis ke depan, sementara jumlah sumber daya lahan dan sumber daya manusia yang bekerja di sektor pertanian semakin menyusut.
Kominfo Dorong Implementasi Urban Farming dan Petani Go Online
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Komunikasi dan Informatika turut mendorong penerapan Urban Farming di kalangan anak muda guna mengantisipasi terjadinya krisis pangan ke depan. Seperti diketahui, krisis pangan global saat ini terus meningkat. Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) memperkirakan jumlah populasi bumi akan terus meningkat menjadi 9,3 miliar pada 2050. Artinya, permintaan pangan akan meningkat drastis ke depan, sementara jumlah sumber daya lahan dan sumber daya manusia yang bekerja di sektor pertanian semakin menyusut.