SEOUL. Kondisi kesehatan pemimpin Korea Utara (Korut), Kim Jong Il, masih menjadi teka-teki. Menurut Kepala Intelijen Korea Selatan (Korsel), Kim Sung-ho, saat ini kesehatan Kim sudah mulai membaik dari penyakit stroke dan dalam waktu dekat mampu memimpin negara tanpa kesulitan apa pun.Menurut Kim Sung-ho, kondisi pimpinan Korsel itu memang secara fisik belum berfungsi secara sempurna. Namun dia mampu memberikan perintah dan komando.Meski demikian, Perdana Menteri Jepang taro Aso memiliki pendapat yang berbeda. Aso bilang, pihaknya mendapatkan informasi bahwa hingga kini Kim masih dirawat di rumah sakit. “Kondisinya sangat tidak baik. Saya rasa, dia tidak mampu membuat keputusan apa pun,” jelas Aso.
Kondisi Kesehatan Kim Jong Il Masih Menjadi Teka-Teki
SEOUL. Kondisi kesehatan pemimpin Korea Utara (Korut), Kim Jong Il, masih menjadi teka-teki. Menurut Kepala Intelijen Korea Selatan (Korsel), Kim Sung-ho, saat ini kesehatan Kim sudah mulai membaik dari penyakit stroke dan dalam waktu dekat mampu memimpin negara tanpa kesulitan apa pun.Menurut Kim Sung-ho, kondisi pimpinan Korsel itu memang secara fisik belum berfungsi secara sempurna. Namun dia mampu memberikan perintah dan komando.Meski demikian, Perdana Menteri Jepang taro Aso memiliki pendapat yang berbeda. Aso bilang, pihaknya mendapatkan informasi bahwa hingga kini Kim masih dirawat di rumah sakit. “Kondisinya sangat tidak baik. Saya rasa, dia tidak mampu membuat keputusan apa pun,” jelas Aso.