JAKARTA. Forum Masyarakat Perunggasan Indonesia (FMPI) memproyeksikan, kebutuhan daging ayam diproyeksikan naik sebesar 15,79%. Hal ini disampaikan oleh Don P. Utoyo, ketua FMPI di Jakarta, Rabu (16/1). Utoyo menyebutkan, konsumsi daging ayam pada 2013 ini bisa mencapai 2,2 juta miliar ekor. Sedangkan konsumsi ayam pada tahun lalu sebesar 1,9 juta miliar ekor. Kenaikan konsumsi daging ayam ini karena kenaikan daya beli dari masyarakat. "Kenaikan penduduk hanya 1,6% per tahun dan tidak berdampak besar. Kenaikan konsumsi daging ayam per tahun 10%-15% ini karena kenaikan income," kata Utoyo saat dihubungi, Rabu (16/1).
Konsumsi daging ayam naik 15.79% tahun ini
JAKARTA. Forum Masyarakat Perunggasan Indonesia (FMPI) memproyeksikan, kebutuhan daging ayam diproyeksikan naik sebesar 15,79%. Hal ini disampaikan oleh Don P. Utoyo, ketua FMPI di Jakarta, Rabu (16/1). Utoyo menyebutkan, konsumsi daging ayam pada 2013 ini bisa mencapai 2,2 juta miliar ekor. Sedangkan konsumsi ayam pada tahun lalu sebesar 1,9 juta miliar ekor. Kenaikan konsumsi daging ayam ini karena kenaikan daya beli dari masyarakat. "Kenaikan penduduk hanya 1,6% per tahun dan tidak berdampak besar. Kenaikan konsumsi daging ayam per tahun 10%-15% ini karena kenaikan income," kata Utoyo saat dihubungi, Rabu (16/1).