JAKARTA. Perdagangan produk berjangka di Bursa Komoditi dan Derivatif Indonesia (BKDI) pada paruh pertama 2012 semakin ramai. Total volume transaksinya naik 40,2% dibanding semester pertama tahun 2011. Di semester I 2012, total volume transaksi BKDI bertambah menjadi 482.201 lot, dibandingkan semester I tahun lalu yang hanya 343.926 lot. Adalah si pendatang baru kontrak perdagangan timah yang mendominasi transaksi yakni sebanyak 482.210 lot. Produk berkode INATIN itu baru dirilis BKDI di awal tahun 2012.
Kontrak emas dalam dollar laris manis di BKDI
JAKARTA. Perdagangan produk berjangka di Bursa Komoditi dan Derivatif Indonesia (BKDI) pada paruh pertama 2012 semakin ramai. Total volume transaksinya naik 40,2% dibanding semester pertama tahun 2011. Di semester I 2012, total volume transaksi BKDI bertambah menjadi 482.201 lot, dibandingkan semester I tahun lalu yang hanya 343.926 lot. Adalah si pendatang baru kontrak perdagangan timah yang mendominasi transaksi yakni sebanyak 482.210 lot. Produk berkode INATIN itu baru dirilis BKDI di awal tahun 2012.