KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Koperasi Simpan Pinjam Jasa (Kospin Jasa) kini ikut mengembangkan financial technology (fintech). Diharapkan implementasi teknologi digital tersebut bisa beroperasi di tahun depan. Andy Arslan, Ketua Umum Kospin Jasa menyebutkan bahwa maraknya perbincangan mengenai fintech membuat perusahaan ingin terlibat di dalamnya. "Sekarang orang bicara teknologi karena itu lagi musimnya fintech, jadi kami lagi siapkan ke depannya soal fintech juga," ujarnya saat ihubungi kontan.co.id, Rabu (28/11).
Koperasi pun terpincut layanan fintech
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Koperasi Simpan Pinjam Jasa (Kospin Jasa) kini ikut mengembangkan financial technology (fintech). Diharapkan implementasi teknologi digital tersebut bisa beroperasi di tahun depan. Andy Arslan, Ketua Umum Kospin Jasa menyebutkan bahwa maraknya perbincangan mengenai fintech membuat perusahaan ingin terlibat di dalamnya. "Sekarang orang bicara teknologi karena itu lagi musimnya fintech, jadi kami lagi siapkan ke depannya soal fintech juga," ujarnya saat ihubungi kontan.co.id, Rabu (28/11).