KONTAN.CO.ID - SEOUL. Hubungan antara Korea Utara dan Korea Selatan yang sempat tenang kembali membara. Alasannya, Korea Selatan menuduh Korea Utara melanggar perjanjian antar-Korea setelah membuka bendungan yang berada di perbatasan sejak akhir Juli lalu. Sumber Yonhap dari Kementerian Unifikasi Korea Selatan mengatakan, pada Senin (3/8), Korea Utara kembali membuak sebagian pintu air di Bendungan Hwanggang yang berada di perbatasan Korea sebelah barat. Air dari bendungan tersebut mengalir ke Sungai Imjin. Langkah ini membuat pihak berwenang di sekitar sungai Imjin lebih waspada terhadap potensi kenaikan permukaan air. Terlebih kini, Korea Selatan sedang dilanda hujan deras.
Korea Selatan kecam Korea Utara yang buka bendungan tanpa pemberitahuan
KONTAN.CO.ID - SEOUL. Hubungan antara Korea Utara dan Korea Selatan yang sempat tenang kembali membara. Alasannya, Korea Selatan menuduh Korea Utara melanggar perjanjian antar-Korea setelah membuka bendungan yang berada di perbatasan sejak akhir Juli lalu. Sumber Yonhap dari Kementerian Unifikasi Korea Selatan mengatakan, pada Senin (3/8), Korea Utara kembali membuak sebagian pintu air di Bendungan Hwanggang yang berada di perbatasan Korea sebelah barat. Air dari bendungan tersebut mengalir ke Sungai Imjin. Langkah ini membuat pihak berwenang di sekitar sungai Imjin lebih waspada terhadap potensi kenaikan permukaan air. Terlebih kini, Korea Selatan sedang dilanda hujan deras.