KONTAN.CO.ID - SEOUL. Korea Utara mengumumkan zona larangan berlayar untuk kapal-kapal di lepas pantai Timur awal pekan ini, beberapa sumber mengatakan pada Kamis (19/4), yang mengindikasikan Pyongyang punya rencana meluncurkan rudal. Peringatan navigasi itu Korea keluarkan untuk Minggu (15/8) hingga Senin (16/8) untuk wilayah Timur Laut di Laut Timur, di tengah latihan gabungan yang sedang berlangsung antara Korea Selatan dan Amerika Serikat, menurut sumber Yonhap di militer Korea Selatan. Peringatan semacam itu biasanya Pyongyang keluarkan sebelum peluncuran rudal atau uji coba senjata lainnya untuk memperingatkan kapal agar menjauhi area tertentu yang diperkirakan akan terkena dampak.
Korea Utara rilis peringatan peluncuran rudal, saat Korea Selatan-AS latihan militer
KONTAN.CO.ID - SEOUL. Korea Utara mengumumkan zona larangan berlayar untuk kapal-kapal di lepas pantai Timur awal pekan ini, beberapa sumber mengatakan pada Kamis (19/4), yang mengindikasikan Pyongyang punya rencana meluncurkan rudal. Peringatan navigasi itu Korea keluarkan untuk Minggu (15/8) hingga Senin (16/8) untuk wilayah Timur Laut di Laut Timur, di tengah latihan gabungan yang sedang berlangsung antara Korea Selatan dan Amerika Serikat, menurut sumber Yonhap di militer Korea Selatan. Peringatan semacam itu biasanya Pyongyang keluarkan sebelum peluncuran rudal atau uji coba senjata lainnya untuk memperingatkan kapal agar menjauhi area tertentu yang diperkirakan akan terkena dampak.