JAKARTA. Korea Selatan tak main-main menggarap destinasi syariah. Targetnya, negara produsen K-Pop ini mendatangkan 1,2 juta wisatawan muslim tahun ini.Seiring dengan kampanye Muslim Friendly, Korea Selatan menambah 135 restoran menjadi 170 restoran halal, denga asumsi ini merupakan hal penting bagi wisatawan muslim. Restoran muslim friendly ini biasanya menghadirkan hidangan seafood dan vegetarian. Ada empat jenis restoran yang bisa disambangi turis muslim di Korsel, yaitu yang berlabel Halal Certified yang sudah diberikan Korea Muslim Federation (Federasi Muslim Korea).
Korsel bidik 1,2 juta wisatawan muslim tahun ini
JAKARTA. Korea Selatan tak main-main menggarap destinasi syariah. Targetnya, negara produsen K-Pop ini mendatangkan 1,2 juta wisatawan muslim tahun ini.Seiring dengan kampanye Muslim Friendly, Korea Selatan menambah 135 restoran menjadi 170 restoran halal, denga asumsi ini merupakan hal penting bagi wisatawan muslim. Restoran muslim friendly ini biasanya menghadirkan hidangan seafood dan vegetarian. Ada empat jenis restoran yang bisa disambangi turis muslim di Korsel, yaitu yang berlabel Halal Certified yang sudah diberikan Korea Muslim Federation (Federasi Muslim Korea).