KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komite Percepatan Penyediaan Infrastruktur Prioritas (KPPIP) terus mendorong penyelesaian Proyek Strategis Nasional (PSN). Kondisi pandemi virus corona (Covid-19) tidak menghambat penyelesaian PSN. KPPIP juga memastikan bahwa pembiayaan PSN tak terdampak pandemi Covid-19. "PSN telah mempunyai alokasi pembiayaan baik investasi langsung oleh investor, Kerjasama Pemerintah dengan Badan Usaha (KPBU), maupun anggaran pemerintah," ujar Sekretaris Tim Pelaksana KPPIP Suroto saat dihubungi Kontan.co.id, Senin (25/10).
KPPIP klaim penyelesaian proyek strategis nasional tak terganggu Covid-19
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komite Percepatan Penyediaan Infrastruktur Prioritas (KPPIP) terus mendorong penyelesaian Proyek Strategis Nasional (PSN). Kondisi pandemi virus corona (Covid-19) tidak menghambat penyelesaian PSN. KPPIP juga memastikan bahwa pembiayaan PSN tak terdampak pandemi Covid-19. "PSN telah mempunyai alokasi pembiayaan baik investasi langsung oleh investor, Kerjasama Pemerintah dengan Badan Usaha (KPBU), maupun anggaran pemerintah," ujar Sekretaris Tim Pelaksana KPPIP Suroto saat dihubungi Kontan.co.id, Senin (25/10).