KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Mandiri Tbk (BMRI) terus berupaya menggenjot kredit kepemilikan rumah (KPR). Pertumbuhan kredit segmen ini terus meningkat hingga Juni 2023 meskipun masih di bawah pertumbuhan industri. Berdasarkan materi paparan kinerja Bank Mandiri, Senin (31/7), total oustanding KPR bank pelat merah ini per Juni 2023 mencapai Rp 51,5 triliun, tumbuh 9,33% secara tahunan. Sementara secara kuartalan, pertumbuhannnya mencapai 1,43%. Sebagai gambaran pertumbuhan, pada kuartal pertama 2023, KPR Bank Mandiri baru tumbuh 8,7% secara tahunan.
KPR Bank Mandiri Tumbuh 9,33% di Semester Pertama 2023
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Mandiri Tbk (BMRI) terus berupaya menggenjot kredit kepemilikan rumah (KPR). Pertumbuhan kredit segmen ini terus meningkat hingga Juni 2023 meskipun masih di bawah pertumbuhan industri. Berdasarkan materi paparan kinerja Bank Mandiri, Senin (31/7), total oustanding KPR bank pelat merah ini per Juni 2023 mencapai Rp 51,5 triliun, tumbuh 9,33% secara tahunan. Sementara secara kuartalan, pertumbuhannnya mencapai 1,43%. Sebagai gambaran pertumbuhan, pada kuartal pertama 2023, KPR Bank Mandiri baru tumbuh 8,7% secara tahunan.