Memiliki rumah sendiri memang sekarang menjadi mimpi terbesar bagi banyak orang. Harga yang terus membubung tinggi membuatnya semakin lama semakin tidak terbeli. Sebenarnya, jika Anda memiliki Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BPJS TK), Anda bisa menggunakannya untuk mempermudah memiliki rumah. Fasilitas dari BPJS TK memiliki nama PUMP atau Pemberian Uang Muka Perumahan. Pemberian ini ditujukan agar mempermudah Anda yang telah tergabung sebagai peserta agar memiliki rumah menggunakan cara Kredit Pemilikan Rumah (KPR). Ada berbagai macam keuntungan yang bisa Anda peroleh menggunakan program ini.Memperoleh pinjaman uang muka
KPR gunakan BPJS Ketenagakerjaan? ini tipsnya
Memiliki rumah sendiri memang sekarang menjadi mimpi terbesar bagi banyak orang. Harga yang terus membubung tinggi membuatnya semakin lama semakin tidak terbeli. Sebenarnya, jika Anda memiliki Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BPJS TK), Anda bisa menggunakannya untuk mempermudah memiliki rumah. Fasilitas dari BPJS TK memiliki nama PUMP atau Pemberian Uang Muka Perumahan. Pemberian ini ditujukan agar mempermudah Anda yang telah tergabung sebagai peserta agar memiliki rumah menggunakan cara Kredit Pemilikan Rumah (KPR). Ada berbagai macam keuntungan yang bisa Anda peroleh menggunakan program ini.Memperoleh pinjaman uang muka