KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk optimis pertumbuhan kredit sampai dengan akhir tahun bisa berada di angka 6,5% yang di topang oleh KPR subsidi yang hingga kuartal III/2021 pertumbuhannya mencapai 8%. Wakil Direktur Utama Bank BTN Nixon L.P Napitupulu mengatakan Hingga akhir tahun kredit KPR subsidi di targetkan bisa mencapai 10%. Kredit KPR subsidi disebut berkontribusi mencapai 68%-70% terhadap total portofolio bank BTN. "Memang PR yang terbesar adalah di konstruksinya, konstruksinya di komersial masih di bawah 0% masih minus karena memang developer sebagian yang middle atau kelas bawah masih berusaha menyelesaikan stock yang ada. Tapi kalau melihat demand sendiri yang menarik terutama yang berada di kisaran Rp 200 juta sampai Rp 600 juta itu masih growth dan double digit," kata Nixon di Jakarta, Jumat (10/12).
KPR Subsidi topang portofolio LPR Bank BTN
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk optimis pertumbuhan kredit sampai dengan akhir tahun bisa berada di angka 6,5% yang di topang oleh KPR subsidi yang hingga kuartal III/2021 pertumbuhannya mencapai 8%. Wakil Direktur Utama Bank BTN Nixon L.P Napitupulu mengatakan Hingga akhir tahun kredit KPR subsidi di targetkan bisa mencapai 10%. Kredit KPR subsidi disebut berkontribusi mencapai 68%-70% terhadap total portofolio bank BTN. "Memang PR yang terbesar adalah di konstruksinya, konstruksinya di komersial masih di bawah 0% masih minus karena memang developer sebagian yang middle atau kelas bawah masih berusaha menyelesaikan stock yang ada. Tapi kalau melihat demand sendiri yang menarik terutama yang berada di kisaran Rp 200 juta sampai Rp 600 juta itu masih growth dan double digit," kata Nixon di Jakarta, Jumat (10/12).