JAKARTA. Komisi Pemilihan Umum (KPU) sudah memaksimalkan partisipasi para pemilih, baik di dalam maupun di luar negeri. Menurut Sigit, Komisioner KPU, salah satu langkah memaksimalkan partisipasi pemilih yang tinggal di negara lain yakni dengan menggeser tanggal pencoblosan di luar negeri dengan dalam negeri. Sigit menjelaskan bahwa pihak KPU telah mengkordinasikannya dengan negara-negara tersebut. Hal ini agar negara-negara itu bisa menyesuaikan dengan konteks pemilu dengan di Indonesia. "Setiap perwakilan negara menyesuaikan dengan konteks wilayahnya masing-masing. Sampai dengan sosialisasi yang intensif dari setiap PPLN (Panitia Pemilihan Luar Negeri),” katanya, Kamis (3/4).
KPU: Tidak banyak parpol yang kampanye di LN
JAKARTA. Komisi Pemilihan Umum (KPU) sudah memaksimalkan partisipasi para pemilih, baik di dalam maupun di luar negeri. Menurut Sigit, Komisioner KPU, salah satu langkah memaksimalkan partisipasi pemilih yang tinggal di negara lain yakni dengan menggeser tanggal pencoblosan di luar negeri dengan dalam negeri. Sigit menjelaskan bahwa pihak KPU telah mengkordinasikannya dengan negara-negara tersebut. Hal ini agar negara-negara itu bisa menyesuaikan dengan konteks pemilu dengan di Indonesia. "Setiap perwakilan negara menyesuaikan dengan konteks wilayahnya masing-masing. Sampai dengan sosialisasi yang intensif dari setiap PPLN (Panitia Pemilihan Luar Negeri),” katanya, Kamis (3/4).