KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI dalam sidang sengketa hasil Pileg hari kedua di Mahkamah Konstitusi (MK) bakal mendengarkan 64 gugatan dari sembilan provinsi. Komisioner KPU RI Hasyim Asy'ari mengatakan pihaknya sudah siap menghadapi sidang lanjutan dengan agenda pembacaan dalil perkara hari ini. "Hari ini KPU menghadapi Sidang Pendahuluan PHPU Pileg untuk pemeriksaan 64 perkara dalam sidang pemeriksaan pendahuluan hari kedua," kata Hasyim di Gedung MK, Jakarta Pusat, Rabu (10/7). Baca Juga: Sengketa bisnis yang melibatkan perusahaan asing dan perusahaan lokal makin marak
KPU hadapi 64 gugatan di hari kedua sidang sengketa pileg di Mahkamah Konstitusi (MK)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI dalam sidang sengketa hasil Pileg hari kedua di Mahkamah Konstitusi (MK) bakal mendengarkan 64 gugatan dari sembilan provinsi. Komisioner KPU RI Hasyim Asy'ari mengatakan pihaknya sudah siap menghadapi sidang lanjutan dengan agenda pembacaan dalil perkara hari ini. "Hari ini KPU menghadapi Sidang Pendahuluan PHPU Pileg untuk pemeriksaan 64 perkara dalam sidang pemeriksaan pendahuluan hari kedua," kata Hasyim di Gedung MK, Jakarta Pusat, Rabu (10/7). Baca Juga: Sengketa bisnis yang melibatkan perusahaan asing dan perusahaan lokal makin marak