KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Krakatau Steel (Persero) Tbk (KRAS) baru saja merilis laporan keuangan kuartal I-2023. KRAS mencatatkan pendapatan sebesar US$ 690 juta atau setara dengan Rp 10,33 triliun selama kuartal I-2023. Angka ini naik 2% dibandingkan pendapatan pada kuartal I-2022 yang sebesar US$ 676 juta (Rp 9,71 triliun). Direktur Utama Krakatau Steel, Purwono Widodo, mengatakan dalam keterangan resminya, pertumbuhan pendapatan di kuartal pertama lalu didorong oleh peningkatan volume penjualan yang mencapai 10% yoy menjadi 611.000 ton.
Krakatau Steel (KRAS) Bukukan Kerugian di Kuartal I/2023, Ini Penjelasan Manajemen
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Krakatau Steel (Persero) Tbk (KRAS) baru saja merilis laporan keuangan kuartal I-2023. KRAS mencatatkan pendapatan sebesar US$ 690 juta atau setara dengan Rp 10,33 triliun selama kuartal I-2023. Angka ini naik 2% dibandingkan pendapatan pada kuartal I-2022 yang sebesar US$ 676 juta (Rp 9,71 triliun). Direktur Utama Krakatau Steel, Purwono Widodo, mengatakan dalam keterangan resminya, pertumbuhan pendapatan di kuartal pertama lalu didorong oleh peningkatan volume penjualan yang mencapai 10% yoy menjadi 611.000 ton.