JAKARTA. Bank Indonesia (BI) memperkirakan pertumbuhan kredit dan dana pihak ketiga (DPK) perbankan akan membaik sepanjang tahun 2017 ini. Erwin Riyanto, Deputi Gubernur BI mengatakan, setiap bulan aliran kredit perlahan-lahan mulai naik seiring dengan pertumbuhan ekonomi yang mulai pulih. “Dari lihat sisi perkreditan sudah lumayan tumbuh 9% dan DPK tumbuh 10% di kuartal I,” kata Erwin, kepada KONTAN, akhir pekan. Adapun, angka pertumbuhan tersebut lebih tinggi dari perhitungan realisasi pertumbuhan kredit 8,4% atau senilai Rp 4.333,1 triliun di Februari 2017, dan DPK tumbuh 8,9% atau senilai Rp 4.719,0 triliun di Februari 2017.
Kredit dan DPK tumbuh 9%-10% di kuartal I
JAKARTA. Bank Indonesia (BI) memperkirakan pertumbuhan kredit dan dana pihak ketiga (DPK) perbankan akan membaik sepanjang tahun 2017 ini. Erwin Riyanto, Deputi Gubernur BI mengatakan, setiap bulan aliran kredit perlahan-lahan mulai naik seiring dengan pertumbuhan ekonomi yang mulai pulih. “Dari lihat sisi perkreditan sudah lumayan tumbuh 9% dan DPK tumbuh 10% di kuartal I,” kata Erwin, kepada KONTAN, akhir pekan. Adapun, angka pertumbuhan tersebut lebih tinggi dari perhitungan realisasi pertumbuhan kredit 8,4% atau senilai Rp 4.333,1 triliun di Februari 2017, dan DPK tumbuh 8,9% atau senilai Rp 4.719,0 triliun di Februari 2017.