KONTAN.CO.ID-JAKARTA. PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) mencatatkan outstanding Kredit Kendaraan Bermotor (KKB) per Desember 2023 meningkat sebesar 20,8% secara tahunan atau year on year (YoY) mencapai Rp 56,9 triliun. "Saat ini kami melihat permintaan kredit konsumer dalam hal ini KKB masih solid, tercermin dari new booking KKB yang naik 2,6 kali lipat dalam tiga tahun terakhir," ungkap Executive Vice President Corporate Communication and Social Responsibility BCA, Hera F. Haryn kepada kontan.co.id, Selasa (27/2). Selain itu, terlihat Rasio kredit bermasalah (NPL) BCA di segmen KKB terjaga dengan baik, sehingga NPL BCA secara keseluruhan terjaga di angka 1,9% per Desember 2023.
Kredit Kendaraan Bermotor BCA Tumbuh 20,8% Jadi Rp 56,9 Triliun pada 2023
KONTAN.CO.ID-JAKARTA. PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) mencatatkan outstanding Kredit Kendaraan Bermotor (KKB) per Desember 2023 meningkat sebesar 20,8% secara tahunan atau year on year (YoY) mencapai Rp 56,9 triliun. "Saat ini kami melihat permintaan kredit konsumer dalam hal ini KKB masih solid, tercermin dari new booking KKB yang naik 2,6 kali lipat dalam tiga tahun terakhir," ungkap Executive Vice President Corporate Communication and Social Responsibility BCA, Hera F. Haryn kepada kontan.co.id, Selasa (27/2). Selain itu, terlihat Rasio kredit bermasalah (NPL) BCA di segmen KKB terjaga dengan baik, sehingga NPL BCA secara keseluruhan terjaga di angka 1,9% per Desember 2023.
TAG: