KONTAN.CO.ID - MOSKOW. Presiden Rusia Vladimir Putin akan menerima vaksin Sputnik V untuk melawan virus corona. Hal itu diungkapkan juru bicara Kremlin Dmitry Peskov kepada saluran TV pemerintah Rusia pada Minggu (27/12/2020). "Dia mengatakan akan divaksinasi, dia membuat keputusan ini dan menunggu sampai semua formalitas selesai," kata juru bicara itu seperti dikutip Channel TV Rossiya 1 di situsnya seperti dilansir Reuters. Rusia meluncurkan program vaksinasi sukarela dengan vaksin Sputnik V buatan Rusia awal Desember, dimulai dengan kelompok paling rentan di Moskow.
Kremlin: Vladimir Putin akan disuntik vaksin virus corona
KONTAN.CO.ID - MOSKOW. Presiden Rusia Vladimir Putin akan menerima vaksin Sputnik V untuk melawan virus corona. Hal itu diungkapkan juru bicara Kremlin Dmitry Peskov kepada saluran TV pemerintah Rusia pada Minggu (27/12/2020). "Dia mengatakan akan divaksinasi, dia membuat keputusan ini dan menunggu sampai semua formalitas selesai," kata juru bicara itu seperti dikutip Channel TV Rossiya 1 di situsnya seperti dilansir Reuters. Rusia meluncurkan program vaksinasi sukarela dengan vaksin Sputnik V buatan Rusia awal Desember, dimulai dengan kelompok paling rentan di Moskow.